Events Calendar

Cara Jitu Hadapi Dunia Kerja
Thursday 28 March 2019, 08:00am - 05:00pm
Hits : 549
by This email address is being protected from spambots. You need JavaScript enabled to view it.

Tahukah anda bahwa pekerjaan yang memberikan remunerasi yang tinggi adalah yang terspesialisasi? 

Bagaimana anda, anggota keluarga anda, atau anak-anak anda tahu kekhususan apa yang cocok dengan bakat anda?

Lumina adalah sebuah teknologi revolusioner yang dapat mempertajam peta jalan menuju kesuksesan. Program ini membantu seseorang untuk dapat menemukan jati diri mereka dari awal dan mempersiapkan langkah-langkah ke depan lebih terarah, terukur dan efesien. 

Pelatihan ini mengajak peserta untuk mengoptimalkan potensi diri dalam bersinergi di dunia kerja. 

Synergy Policies merancang pelatihan ini khusus bagi kaum muda yang sedang mempersiapkan diri memasuki dunia kerja (pre-graduates) atau baru saja memasuki dunia kerja (maksimal 5 tahun). Para orang tua direkomendasikan mendukung putra-putrinya mengenali dirinya lewat program ini. 

Anda akan dibimbing langsung oleh Associate Professor Dinna Wisnu, Ph.D (tokoh kebijakan publik, politik ekonomi serta diplomasi yang akan berbagi seluk beluk dunia usaha Indonesia dalam berhadapan dengan persaingan masa kini) dan Irene Sugiharto, MSc (pakar psikologi bisnis yang fokus dalam pengembangan kepribadian untuk meningkatkan sinergi dan komunikasi antar individu dan melakukan transformasi perilaku individu dalam kelompok dengan proses pengembangan komunikasi Lumina). 

 

WAKTU:

(pilih salah satu) pukul 08:30 – 17:30: 

Kamis, 28 Februari 2019

Kamis, 28 Maret 2019

Kamis, 25 April 2019

 

LOKASI:

Lantai 7, Gedung Tempo Palmerah, 

Kampus Pascasarjana Universitas Paramadina, 

Jl. Palmerah Barat No. 8, Jakarta

 

INFORMASI DAN PENDAFTARAN:

Frans 0853-4792-3376

About us

Universitas Paramadina berdiri pada 10 Januari 1998, mengemban misi untuk membina ilmu pengetahuan rekayasa dengan kesadaran akhlak mulia demi kebahagiaan bersama seluruh umat manusia.

Latest Posts

Hubungi Kami

Kampus Jakarta
Universitas Paramadina
Jl. Gatot Subroto Kav. 97
Mampang, Jakarta 12790
Indonesia
T. +62-21-7918-1188
T. 0815-918-1190

E-mail: info@paramadina.ac.id
http://www.paramadina.ac.id 

Kampus Cipayung
Jl. Raya Mabes Hankam Kav 9, 
Setu, Cipayung, Jakarta Timur 13880�
T. 0815-818-1186


Kampus Cikarang

District 2, Meikarta,
Cikarang
T. 0815-918-1192�