Pendidikan dan Pelatihan Pembentukan Jaksa (PPPJ)

Print

Ibu Dr. Fatchiah E. Kertamuda MSc dosen Psikologi Universitas Paramadina dan Bapak Dr. Abdul Malik Gismar dosen Magister Ilmu Komunikasi Universitas Paramadina berbagi ilmu di Pendidikan dan Pelatihan Pembentukan Jaksa (PPPJ) pada bulan September 2017 bersama peserta calon-calon Jaksa yang berasal dari seluruh daerah yang ada di Indonesia. Tema yang disampaikan adalah Psikologi Hukum yang merupakan ilmu pengetahuan yang mempelajari hukum sebagai suatu perwujudan dari gejala-gejala kejiwaan dan landasan perilaku manusia. Melalui sharing ilmu ini Jaksa sebagai bagian dari aparat penegak hukum diharapkan dapat membantu mereka dalam menjalankan profesinya.

Joomla SEF URLs by Artio